Assalaamu'alaikum!

TERIMA KASIH BANYAK SAHABAT , KALIAN SUDAH BERKUNJUNG KE SINI ............BESOK BERKUNJUNG LAGI YA, SIAPA TAHU ADA INFORMASI YANG BERMANFAAT, ATAU FIKSI-FIKSI YANG BARU YANG BERISI PESAN ......

Kamis, 25 Juni 2015

HUMOR : KREASI ORANG TUA UNTUK NAMA ANAKNYA
Sumber gamber: ervakurniawan.wordpress.com



Sebagai pengingat tentang kejadian tertentu :

PERISTIWA KELAHIRAN
NAMA
ARTI / KEDEKATAN ARTI/FAKTA
Pas Lebaran / Idul Fitri
Sugeng Riyadi 
Selamat Hari Raya Idul Fitri
Fitriana, Fitriani, Fitriadi dsb
Lahirnya pas Idul Fitri
Pas  17 Agustus
Saat Mahargiyanto
Ketika Memperingati HUT RI
(Nama muridku)
Indonesianto

Hutriono
HUT-RI-Ono (ada)
(Nama tetanggaku)
Pas 20 Mei
Subangkit

Bangkit Boga Wiwaha
(Nama muridku)
Pas 25 Desember
Natalia
Banyak contoh
Pas 29 Februari
Catur Warso Sukriyanto
(laki-laki)
Bersyukur (atas ulang tahunnya) yang empat tahun sekali. Jadi orang tuanya bisa ngirit biaya peringatan ulang tahun.
Catur Warsi Sukriyanti (perempuan)
Sekitar Krisis Moneter 1998
Lady Krismonisa
(Nama muridku)
Krismonianto

Di Bulan Ramadhan
Hilal Ramadhan

Gilang Ramadhan

Ahmad Rukyat

Siti Laelatul Qodriyanti

Sasi Suci Mahanani

Sekitar Trikora / Dwikora
Dwi Koryati
(Nama temanku)
Lukas Trikoriyanto
(Nama temanku)
Pembebasan Irian Barat
Bangkit Irianto

Dewi Cendrawasih

Sekitar Tengah Malam
Dewi Lingsir Wengi

Dini Hariani
(Banyak muridku dg nama “dini”)
Dianing Ratri
(Nama muridku)
Matahari Terbit
Semburat Sinar Surya

Matahari Tenggelam
Maulana Maghribi

Pas Pembukaan Rumah Makan orang tuanya
Abdul Butun
Batnun (= perut / Arab)
Ayahnya Suka Naik Gunung
Argo Semedi
Argo = gunung, semedi = bertapa
Surakso Hargo
Yang memelihara gunung
Ayahnya suka main api
Agni Saptorini

Gabungan Bulan dan Hari dan Pasaran
Wage Salnov
(mirip orang Russia)
Pasaran : Wage, Hari : Selasa,
Bulan : November
Ayahnya Pemarah
Bambang Anggrianto
Angry (Inggris = marah), dibacanya Enggri, dekat ke Anggri
Dewi Anggriani

Bramantyo
Marah = Bhs. Jawa
Yayah Sinipi
Duka Yayah Sinipi = marah sekali
Ayahnya penyayang binatang
Gajah Mada
Mada = mabuk, besar mulut
Hayam Wuruk
Wuruk = nasehat, pelajaran , bisa pula Wuruk (Kawi) = anak lembu
Kuda Wanengpati
Kuda berani mati
Kuda Rupaka
Kuda yang bersyair
Mahesa Jenar
Kerbau Kuning
Singo Ranu Wijoyo
Ranu = Air , Singo Ranu = Buaya
Tanggal 09 Juli 2014
Alex Quick Count


2.       Tidak tahu kalau kelakuannya “nakal” bahkan “jahat”.
Kadang-kadang selain nakal, orang tua jahat juga. Untuk mengejar hari-hari tertentu (misalnya yang paling gres agar putranya lahir pada 17 Agustus 2014) maka kelahirannya di-sesar, padahal bayinya masih nyaman dalam perut, belum ingin melihat dunia yang penuh tipu daya. Umurnya mungkin masih kurang sehari, dua hari atau tujuh hari dari kelahiran normal.
3.       Apa yang lain ya? ………………………….. *